Pembagian Klub Divisi Utama PT Liga Indonesia | Info Bola - Kompetisi Divisi Utama Liga Indonesia 2013 telah digelar sejak tanggal 27 Januari 2013. Dimana Laga antara PSIS Semarang vs PSCS Cilacap di Stadion Jatidiri, Semarang, Minggu (27/1) akan menjadi partai pembuka kompetisi strata dua di tanah air tersebut. Kesempatan kali ini, admin akan berbagi informasi seputar Pembagian Klub Divisi Utama PT Liga Indonesia.
Pembagian Grup Divisi Utama 2013
Grup 1 : PSAP Sigli, PSAB Aceh Besar, PSMS Medan, PSGL Gayo Lues, Persih Tembilahan, PS Bangka, Persisko Tanjung Jabung Barat, PS Bengkulu
Grup 2 : Persitara Jakarta Utara, Persikad Kota Depok, Persikabo Kab. Bogor, Persip Pekalongan, Persitema Temanggung, PSIS Semarang, Persiku Kudus, Persipura Purwodadi, PSCS Cilacap
Grup 3 : Persebaya Surabaya, Deltras Sidoarjo, PSBK Kota Blitar, Persekam Metro FC, Persid Jember, Persebo Bondowoso, Perseba Super Bangkalan, Persipas Passer, Perseta Tulung Agung
Grup 4 : PS Sumbawa Barat,Persigo Gorontalo, Perssin Sinjai, PSBS Biak, Perseru Serui, Perseka Kaimana, Yahukimo FC, Persbul Buol
Grup 5 : Persis Solo, PSIM Yogyakarta, PS Mojokerto Putra, Persewangi Banyuwangi, Persik Kediri, Madiun Putra, PPSM Sakti Magelang, Persipasi Kota Bekasi
Source : Judi Online dengan Bonus Deposit